Pensil Gempa ITS 2.0


Deskripsi Kegiatan:
Lomba Karya Tulis Ilmiah berjudul PENSIL (Kompetisi Kelimiahan Nasional) yang kali ini diselenggarakan oleh BEM FMIPA ITS merupakan lomba di bidang keilmiahan yang diikuti oleh mahasiswa perguruan tingggi se-Indonesia baik tingkat S1 maupun D3 sederajat, dengan mengusung tema bertajuk “Science as Problem Solver in Indonesia”.

Persyaratan Lomba:
1.            Mahasiswa D3/S1 dari perguruan tinggi yang sama.
2.            1 tim terdiri dari 3 orang.
3.            Peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 karya tulis
4.            Karya tulis yang dikirm harus orisinil dan belum pernah dipublikasikan.
5.            Akan diambil 10 karya terbaik untuk persentasi di ITS.
6.            Pedoman penulisan karya tulis dan formulir pendaftaran dapat diunduhdisini 
7.            Biaya pendaftaran sebesar Rp. 75.000,- per karya ditransfer ke rekening BNI 0232180090 a.n Ajeng Desi.

Jadwal Pelaksanaan:
Pendaftaran 5 Februari - 7 Maret 2013
Batas Pengumpulan Karya Tulis: 7 Maret 2013
Pengumuman Finalis: 19 Maret 2013
Technical Meeting: 23 Maret 2013
Persentasi Finalis: 24 Maret 2013

Penghargaan dan Hadiah:
Juara 1: Piagam + Trophy + Rp. 3.000.000,-
Juara 2: Piagam + Trophy + Rp. 2.000.000,-
Juara 3: Piagam + Trophy + Rp. 1.000.000,-
Juara Harapan: Piagam + Trophy + Rp. 1.000.000,- (2 tim)

Informasi:
Ajeng - 085733723337
Twitter: @GEMPA_ITS

Mention kami: @lombarekampus

0 komentar:

Posting Komentar